The International Conference on Eco Engineering Development (ICEED 2017) memiliki tujaun yaitu untuk memberikan pengayaan pengetahuan dan pertukaran inovasi antara peneliti, praktisi, maupun kalangan industry dalam bidang eco engineering.

ICEED 2017 mengundang karya penelitian yang belum publikasikan dan bersifat orginal  yang berkaitan dengan topik yang akan sesuai dengan  konferensi ini dalam bentuk kertas naskah dengan jumlah halaman maksimum 6 halaman, termasuk gambar, tabel, referensi, ucapan terima kasih dan lampiran.

The International Conference on Eco Engineering Development (ICEED 2017) akan berlangsung pada tanggal 15-16 November 2017 yang bertempat  Hotel Melia Purosani, Yogyakarta, Jawa Tengah, Indonesia

Semua dokumen yang diterima di ICEED 2017 akan melalui proceding dan direncanakan dan direncanakan akan dipublikasikan oleh jurnal yang terindeks Scopus .

Untuk informasi lebih lanjut dapat mengunjungi link berikut ini : http://conference.binus.ac.id/ocs/index.php/iceed2017/ICEED2017